Analisis Design Thinking pada Poster Film KKN di Desa Penari (2022) Versi Cut, Uncut, dan Extended
Abstract
Film KKN di Desa Penari merupakan salah satu film laris di tahun 2022 yang diangkat dari sebuah cerita viral di media sosial. Selain ceritanya yang viral, poster film KKN di Desa Penari juga menjadi poster yang popular karena terdiri atas beberapa model poster dan menggunakan teknologi hologram sehingga sangat menarik untuk dikaji. Poster sebagai salah satu produk dari desain komunikasi visual pada film ini memiliki peran yang penting untuk mempromosikan film. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis poster film KKN di Desa Penari karya Awi Suryadi. Pendekatan yang digunakan adalah Design Thinking sebagai metode untuk menganalisis sebuah produk berupa poster film dalam rangka mendeskripsikan elemen desain yang terdapat pada poster tersebut. Tahapan yang dilakukan adalah empathize, define, ideate, prototype dan test. Pengambilan data pada penelitian ini berupa studi literatur, penelitian studio, dan observasi virtual. Hasil dari penelitian ini adalah makna visual poster berdasarkan proses (kreatif) desain. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa cerita lokal tentang Desa Penari yang bersifat lisan dari mulut ke mulut bisa menjadi sebuah wacana (atau bahkan kebenaran); melalui kreativitas sebuah cerita dapat menjadi sebuah karya. Implikasi dari penelitian ini adalah implikasi metodologis mengenai bagaimana menerapkan salah satu teori dalam desain untuk menganalisis sebuah produk.
References
Ambrose, G., & Harris, P. (2010). Design Thinking. Design Thinking.
Andini, M. (2022) “Badarawuhi: Representation of The Monstrous Feminine in The Film Kkn Di Desa Penari”. Cinematology: Journal Anthology of Film and Television Studies, 3(1).
BBC News Indonesia. (2022). KKN di Desa Penari Menjadi Film Terlaris Indonesia - Mengangkat “Kisah Mistis” dan “Berhasil Membangun Rasa Penasaran.”
Cantika, D. A. (2022). “7 Tempat Yang Diduga Jadi Lokasi KKN Desa Penari, Dihuni Makhluk Halus Dan Penuh Misteri”. Okezonetv
Choudhary, S. (n.d.). Design Thinking: Divergence and Convergence Cycles. Https://Medium.Com/@i.Shubhangich/Designthinking-Divergence-and-Convergence-Cycles-3ce7a6f27815.
Dewa, F. S. (2022). “Strategi Komunikasi Pemasaran Film KKN Di Desa Penari Melalui Media Sosial”. Jurnal Ilmiah Teknik Informatika Dan Komunikasi, 2(3), 114-128.
El Chidtian, A. S. C. R., & Renzina, Y. D. (2024). “Analisis Tipografi Pada Poster Film Horor Indonesia Tahun 2022”. Jurnal Desain Komunikasi Visual Asia, 8(01), 1-16.
Fariyanto, F., Suaidah, S., & Ulum, F. (2021). “Perancangan Aplikasi Pemilihan Kepala Desa Dengan Metode Ux Design Thinking (Studi Kasus: Kampung Kuripan)”. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 52–60.
Hartson, R., & Pyla, P. S. (2012). The UX Book: Process and Guidelines for Ensuring A Quality User Experience. Elsevier.
Hasan, N. (2020). “Konstruksi Stigma Mistis Kota Banyuwangi dalam Cerita KKN di Desa Penari”. Muharrik: Jurnal Dakwah Dan Sosial, 3(2), 139–156.
Koentjaraningrat. (1987). Anthropology in Indonesia. Journal of Southeast Asian Studies, 217–234.
Kompas TV. (2022, May 21). Kunci Kesuksesan KKN di Desa Penari: Angkat “Kisah Mistis” dan “Berhasil Bangun Rasa Penasaran.” https://www.Kompas.Tv/Article/291100/Kunci-Kesuksesan-Kkn-Di-Desa-Penari-Angkat-Kisah-Mistis-Dan-Berhasil-Bangun-Rasa-Penasaran.
Lestari, A., & Waluyo, A. (2022). “Representasi Makna Visual Dalam Poster Film KKN Di Desa Penari”. Jurnal Ilmu Siber, 1(3), 83–90.
Lubis, M. R. (2023). Representasi Kesenian dan Religi dalam Film KKN Di Desa Penari 2022 (Analisis Semiotika Roland Barthes) (Doctoral Dissertation, Universitas Nasional).
Mario, V. (2022). “Manoj Punjabi Berharap Total Jumlah Penonton KKN Di Desa Penari Bisa Tembus 15 Juta”. Kompas.Com.
Mentari, D., & Muhklis, M. (2017). “NIlai Budaya dalam Novel Tungku Karya Salman Yoga S”. JIM Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(1), 38–51.
Pratiwi, H., & Izar, S. L. (2021). “Analisis Antropologi Sastra Novel KKN di Desa Penari Karya Simpleman”. Doctoral Dissertation, UMSU.
Putri, S. B., Anisa, Y. N., & Saputra, N. (2022). “Analisis Sentimen Film Kuliah Kerja Nyata KKN di Desa Penari Menggunakan Metode Naive Bayes”. Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi Komunikasi, 5(2), 22–26.
Rahmadani, I., Atikah, N. N., Pratama, D. A., Dalimunthe, M. A., & Sazali, H. (2022). “Analisis Semiotika Poster Film Horor KKN di Desa Penari”. Professional: Jurnal Komunikasi Dan Administrasi Publik, 9(1), 161–168.
Rahmaddani, F. V., & Rahmawati, A. (2023). “Representasi Legenda Urban Dalam Film KKN Di Desa Penari (Analisis Semiotika John Fiske)”. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(9), 6872-6876.
Rahmawati, R. N., & Sa'idah, Z. (2023). “Problematika dalam Ekranisasi Thread KKN di Desa Penari”. Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi Communique, 5(2), 288-303.
Resmadi, I., & Bastari, R. P. (2022). Perancangan Media Informasi Berbasis Website dengan Pendekatan Design Thinking untuk Penyebaran Konten Informasi dan Promosi Label Rekaman Musik Independen Warkop Musik.
Rezeki, T. I., & Sagala, R. W. (2023). “Analysis Of Movie Poster Using Peirce’s Semiotics”. Jurnal Serunai Bahasa Inggris, 15(1), 27-32.
Sari, I. P., Kartina, A. H., Pratiwi, A. M., & Oktariana, F. (2020). “Implementasi Metode Pendekatan Design Thinking dalam Pembuatan Aplikasi Happy Class Di Kampus UPI Cibiru”. Edsence: Jurnal Pendidikan Multimedia, 2(1), 45–55.
Soedewi, S., Mustikawan, A., & Swasty, W. (2022). Penerapan Metode Design Thinking pada Perancangan Website UMKM Kirihuci.
Syahrul, Y. (2019). “Penerapan Design Thinking Pada Media Komunikasi Visual Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru Stmik Palcomtech Dan Politeknik Palcomtech”. Jurnal Bahasa Rupa, 2(2), 109–117.
Copyright (c) 2024 Fepriana Chitra Sekar Ramadhani, Dinda Aisyah, Rava Syazwana Cahyadi Putra, Puri Kurniasih
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.