Representasi Makna dan Nilai Gaya Busana Preman pada Tokoh Film Preman Pensiun

  • Isye Agustina Adhirajasa Reswara Sanjaya
  • Panji Firman Rahadi Adhirajasa Reswara Sanjaya
Keywords: busana, preman, makna, nilai, preman pensiun

Abstract

Busana secara tidak langsung sudah menjadi bagian dari cara untuk berkomunikasi secara visual. Melalui busana, seseorang bisa menunjukkan siapa dirinya, baik itu dari sisi identitas, maupun sisi karakternya. Preman adalah salah satu golongan masyarakat yang berupaya untuk menunjukkan siapa dirinya melalui gaya berbusana. Kesan visual yang diberikan oleh para preman melalui gaya busananya sangatlah kuat, sehingga memunculkan stereotype tertentu. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggali tentang makna dan nilai yang terkandung pada gaya berbusana preman, untuk itu, subjek dari penelitian ini akan berfokus pada tokoh-tokoh preman dalam film "Preman Pensiun" untuk mendapatkan hasil yang mendalam, penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan Metonimi dan Metafora. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan adanya nilai-nilai kebebasan dan kesetaraan sosial yang direpresentasikan oleh gaya busana dan pilihan atribut dari para preman tersebut.

Author Biography

Isye Agustina, Adhirajasa Reswara Sanjaya

Isye Agustina, akrab dikenal dengan nama Isye Disastra, Disastra adalah marga dari keluarga ayah saya. Lahir pada tanggal 10 Agustus tahun 1995 di kota Bandung. Saya adalah anak kedua dari enam bersaudara. Saya ini berkuliah di Ars University, Fakultas Desain Komunikasi Visual. Media yang sering digunakan adalah aplikasi editing digital dengan membuat berbagai kolase digital dan digital imaging.

References

, 01 30). Retrieved from corARTcoret: https:// corartcoret.wordpress.com/2013/01/30/ perkembangan-tattoo/

(2015, 01 07). Retrieved from Wadezig!: https://www. wadezig.com/asal-mula-bandana/

(2017). Retrieved from Wordpress: https://lasealwin. wordpress.com/2017/10/05/faktor-penyebab- premanisme-anak-punk-gengster-kartel/

(2019, 01 13). Retrieved from Wikipedia: https:// id.wikipedia.org/wiki/Preman_Pensiun_(film)

Ciptowiyono, I. (2013, 05 06). Retrieved from Kompasiana: https://www.kompasiana.com/isharyanto/552fcd 0e6ea8348a408b45bc/jaket-kulit-hitam-awalnya- dianggap-pakaian-penjahat

Diti, L. (2015). Gaya Bahasa Simile, Metafora dan Metonimia Dalam Lirik-lirik Lagu JKT 48. SANATA DHARMA.

Gaya Bahasa Simile, Metafora dan Metonimia Dalam Lirik- lirik Lagu JKT 48. (2015). SANATA DHARMA.

Hidayat, A. (2012). Retrieved from Statistikian: https:// www.statistikian.com/2012/10/penelitian- kualitatif.html

Indrawan, A. (2015, 04 07). Kajian Ilmiah Tentang Khasiat Batu Akik.

Keraf, G. (2007). Argumentasi dan Narasi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Nugroho, B. E. (2020, 08 03). Retrieved from Kompas. com: https://www.kompas.com/sains/ read/2020/08/03/193200623/apa-yang- membuat-seseorang-menjadi-preman?page=1

Piliang, Y. A. (2004). Semiotika Teks: Sebuah Pendekatan Analisis Teks. Mediator, 189-198.

Rosadi, D. (2021, 10 19). Retrieved from merdeka.com: https://m.merdeka.com/ artis/jangan-ditiru-bahaya-atraksi-pakai- golok-pemeran-preman-pensiun-bohim- bikin-ngeri.html?site=merdeka&utm_ source=Digital+Marketing&utm_ medium=Partnership&utm_campaign=Line

Sihabuddin. (2020). In Komunikasi dibalik Busana Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Sihabuddin. (2020). Busana Adalah Kepribadian. In Komunkasi dibalik Busana Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Sihabuddin. (2020). Busana Sebagai Simbol. In Komunikasi Komunikasi dibalik Busana Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Sugiyono, P. (2013). Metode Penelitian Kuatitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Taufiq, A (2020 03 10). Humaniora. Retrieved from Good News From Indonesia: https://www. goodnewsfromindonesia.id/2020/03/10/asal- usul-kata-preman-yang-dulunya-memiliki-makna- positif

Wantoro. (2012). Seri Poster Iklan “Petits Gâteaux” (Analisa Relasi Antar Tanda: Metafora-Metonim). Jurnal Visualita, 1-11.

Wendy. (2016). Retrieved from Marlary: https:// marlaryjewelry.com/what-does-a-skull-ring- symbolize.html

Winarno, H. (2013, 04 10). Retrieved from merdeka.com: https://www.merdeka.com/jakarta/asal-usul- preman-di-indonesia.html

Winarno, H. (2013, 04 10). Retrieved from merdeka.com: https://www.merdeka.com/jakarta/asal-usul- preman-di-indonesia.html

Zoest, A., & Soekowati, A. (1993). Semiotika: Tentang Tanda, Cara Kerjanya dan Apa yang Kita Lakukan Dengannya. Jakarta: Yayasan Sumber Agung.

Published
2022-06-29
How to Cite
Agustina, I., & Firman Rahadi, P. (2022). Representasi Makna dan Nilai Gaya Busana Preman pada Tokoh Film Preman Pensiun. Jurnal Seni Nasional Cikini, 8(1), 13-22. https://doi.org/10.52969/jsnc.v8i1.134